· WAKTU DAN TEMPAT PENDAFTARAN
Pendaftaran
dibuka mulai 19 Oktober 2015 s/d 29
Oktober 2015, dengan keterangan sebagai berikut :
a.
Pendaftaran bisa dilakukan secara online
atau langsung ke stand pendaftaran.
b.
Pendaftaran secara langsung pada :
Senin, 19 Oktober 2015 sampai dengan Kamis, 29 Oktober 2015, pendaftaran dimulai pukul 10.00 – 14.00 WITA. Stand pendaftaran lomba bertempat di
Lobi Fakultas Bahasa dan Seni, Kampus Bawah UNDIKSHA Jl. Ahmad Yani No. 67
Singaraja
c.
Pendaftaran secara online pada :
Senin, 19 Oktober 2015 sampai dengan Kamis,
29 Oktober 2015, melalui email : nigokaseiundiksha@gmail.com
(langkah pendaftaran terlampir)
LANGKAH PENDAFTARAN ONLINE
:
1. Buka
nigokaseiundiksha.blogspot.com
2. Download
formulir pendaftaran.
3. Isi
data diri dengan lengkap di formulir pendaftaran DISINI
4. Setelah data diri diisi dengan lengkap, kirim melalui email ke alamat
nigokaseiundiksha@gmail.com
4. Setelah data diri diisi dengan lengkap, kirim melalui email ke alamat
nigokaseiundiksha@gmail.com
5. Melakukan
konfirmasi ke 085738023242
(Trian), apabila email sudah terkirim.
6. Lakukan
pembayaran sebesar Rp 80.000,- melalui rekening BNI dengan nomer Rekening
03432657521 a/n Nanda Putri
03432657521 a/n Nanda Putri
7. Konfirmasi
kembali via sms/telepon ke 085738023242 (Trian), apabila uang sudah
dikirim.
8. Pembayaran
juga dapat dilakukan pada saat Technical Meeting (batas akhir pendaftaran).
UNTUK WACANA YANG DIPERLOMBAKAN silahkan download DISINI
UNTUK TEKNIS PERLOMBAAN ROUDOKU CONTESUTO silahkan download DISINI
UNTUK WACANA YANG DIPERLOMBAKAN silahkan download DISINI
UNTUK TEKNIS PERLOMBAAN ROUDOKU CONTESUTO silahkan download DISINI
0 comments:
Posting Komentar